alur ipal rumah sakit

Alur IPAL Rumah Sakit? Ini Dia Tahapan Tepatnya

Pengolahan air limbah rumah sakit harusnya ditangani secara tepat. Penanganan yang baik harus lah disertai dengan alur ipal rumah sakit yang sesuai. Hal ini karena pada air limbah tersebut dimungkinkan terlarut zat-zat yang berbahaya dan adanya mikroba patogen yang berkembang di dalamnya. Oleh karena itu, perlu penanganan yang tepat untuk mengolahnya agar tidak menjadi pencemar lingkungan. Pengolahan air limbah umumnya tidak hanya melalui satu tahap saja kemudian selesai. Pengolahan ipal rumah sakit terdiri dari beberapa tahapan sistem pemngolahan. Dimana masing masing sistem atau mesin dalam alur ipal rumah sakit. Mempunyai Fungsi masing masing sesuai dengan design yang dirancang. Penentuan sistem dan peralataan yang dipergunakan akan menghasilkan air hasil olahan yang berkualitas. serta performa sistem pengolahan yang optimal.

 

alur ipal rumah sakit

 

Dalam sistem proses alur ipal rumah sakit. Air limbah yang dihasilkan dari hasil kegiatan rumah sakit awalnya harus dipisahkan terlebih dahulu baru dialirkan ke bak penampung. Sistem ini disebut juga dengan pre treatment. atau pengolahan awal limbah rumah sakit. Petugas pengolah limbah harus memiliki pengetahuan untuk proses pemisahan ini. Setiap limbah yang telah dipisahkan ini akan diberikan perlakuan terlebih dahulu sebelum masuk ke bak penampungan air limbah. Berikut alur IPAL rumah sakit yang baik dan benar hingga dapat dipergunakan sebagai water recycling.

Alur IPAL Rumah Sakit Tahapan yang Tepat

  1. Pemisahan air limbah

Air limbah yang dihasilkan dari rumah sakit tidak hanya limbah dari sisa pekerjaan klinis, namun juga domestik, laboratorium dan lain-lain. Limbah cair hasil dari sisa pekerjaan klinis misalnya air bekas dari cucian luka, darah, nanah dan lain-lain. Limbah domestik cair merupakan air limbah yang berasal dari kamar mandi, kegiatan dapur hingga air bekas cucian pakaian. Dalam alur ipal rumah sakit limbah dengan kategori ini dapat dimasukkan langsung ke dalam bak penampungan utama.

Air limbah laboratorium merupakan air limbah hasil sisa kegiatan yang dilakukan di laboratorium, misalnya sisa-sisa bahan kimia yang digunakan untuk analisis dan lainnya. Air limbah yang berasal dari klinis dan domestik umumnya mengandung zat-zat organik yang tinggi sehingga dapat diolah secara biologis secara bersama-sama. Limbah yang berasal dari kedua sumber ini langsung dialirkan ke bak penampung.

Limbah laboratorium harus dilakukan pengolahan secara fisika dan kimia terlebih dahulu sebelum dialirkan ke dalam bak penampung air limbah. Kandungan bahan-bahan kimia dan logam berat yang terlarut sebisa mungkin dinetralkan terlebih dahulu agar tidak mempengaruhi pengolahan limbah secara biologis. Kemudian setelah netral dialirkan ke dalam bak penampung kemudian dilakukan proses pengolahan biologis. sistem pengolahan limbah laboratoruim ini umumnya disebut dengan ipal laboratorium.

  1. Proses pengolahan biologis

Proses pengolahan biologis merupakan alur IPAL rumah sakit yang berikutnya. Air limbah yang banyak mengandung zat-zat organik umumnya akan dilakukan pengolahan secara biologis ataupun kombinasi antara proses fisika, kimia dan biologis tergantung dari kebutuhan. Proses pengolahan air limbah rumah sakit secara biologis dapat dilakukan pada kondisi aerob, anaerob ataupun kombinasi dari kedua kondisi tersebut.

Proses pengolahan air limbah pada kondisi aerob yaitu proses pengelolaan yang membutuhkan adanya oksigen terlarut dalam air. Hal ini dapat dilakukan dengan melakukan aerasi. Perlakukan ini digunakan untuk mikroba pengurai zat organik yang hanya dapat tumbuh jika kondisi terdapat oksigen terlarut. Sebaliknya, kondisi anaerob mengharuskan tidak adanya oksigen terlarut pada air sehingga mikroba dapat bekerja.

Untuk kondisi kombinasi pada alur ipal rumah sakit. yaitu aerob dan anaerob umumnya banyak diterapkan pada proses pengolahan air limbah di rumah sakit yang kecil yaitu tipe D dan puskesmas hingga rumah sakit sedang tipe C. Hal ini karena pengelolaannya yang lebih mudah dan biaya operasionalnya umumnya lebih rendah dibandingkan kedua metode yang lainnya.

  1. Proses desinfeksi

Alur IPAL rumah sakit yang berikutnya yaitu proses desinfeksi. Air limbah yang telah dilakukan pengolahan secara biologis kemudian akan dialirkan ke dalam bak larutan klor. Mikroba patogen yang masih terkandung pada air limbah akan dimusnahkan pada proses ini. Klor sebagai agen desinfeksi akan membunuh mikroba patogen sebelum air limbang dibuang ke badan sungai atau perairan umum.

Untuk mendapatkan ipal rumah sakit dengan kinerja sistem yang sesuai harapan diperlukan kontraktor atau penyedia yang tepat. Kontraktor perencana, pengawas dan pelaksana haruslah orang yang tepat dan berpengalaman. Selain itu harus menguasai bidang teknik mengenai alur ipal rumah sakit. Memilih Toya Arta Sejahtera untuk menjadi designer ipal rumah sakit adalah pilihan yang tepat. Karena perusahaan kami telaah berpengalaman memasang dan mengoperasikan puluhan ipal rumah sakit di indonesia.

Hubungi dan konsultasikan kebutuhan Ipal rumah sakit anda kepada Kami Toya Arta Sejahtera. Perusahaan kami akan memberikan design terbaik sesuai dengan alur ipal rumah sakit yang benar. Kami memberikan garansi proses dan peralatan selama dua tahun. Gratis pendampingan dan pelatihan selama masa perawatan. Dapatkan promo dan harga menarik untuk produk ipal rumah sakit kami.

BACA ARTIKEL KAMI LAINNYA

Pengelolaan IPAL Rumah Sakit yang Tepat Ketahui 4 Proses tahapannya

Fungsi IPAL Rumah Sakit dan Manfaat Pengolahan Limbah

Proses Pengolahan Limbah Rumah Sakit Menggunakan Tabung Reactor

Pengolahan Limbah Cair Rumah Sakit dengan sistem RBC

 

 

REFERENSI PABRIKAN IPAL RUMAH SAKIT TERBAIK

TOYA ARTA SEJAHTERA

 

 

 

WEBSITE : www.toyaartasejahtera.net

 

 

 

TELP :+62 21 83716924

 

 

 

EMAIL ;toyaartasejahtera@gmail.com

 

 

 

 

CALL CENTRE PHONE :+62 812 180 34606

 

 

 

 

KONSULTASI VIA WA : KLIK DISINI : 081218034606

 

 

 

 

Info Produk dan Layanan

Berikut kami Sampaikan Informasi - Produk layanan Toya Arta Sejahtera
Deskripsi
Pastikan Produk apa Saja Yang membuat Anda Tertarik
Konsultasikan kebutuhan produk yang anda inginkan kepada kami , klik disini untuk terhubung dengan call centre kami
Kami akan memaparkan Ringakasan Produk kami
Informasikan Untuk Keperluan apa produk ini akan digunakan
Jika diperlukan Undang kami untuk survey. Klik disini untuk mengatur jadwal Undangan Survey
Jika Berkenan Undang kami Untuk mempresentasikan Produk kami
Atur Jadwal Presentasi
Setelah itu kami akan mengirimkan penawaran terbaik beserta design yang akan digunakan sesuai kebutuhan customer

 

 

 

 

Tata Cara Pemesanan produk

Berikut Tata Cara Pemesanan Produk Kami, sebagai Acuan untuk mempermudah customer
Pastikan Produk Yang kami tawarkan sudah sesuai dengan kebutuhan anda
Jangan Lupa meminta Brosur kepada kami untuk Informasi Produk
Jika Ada yang belum jelas, Konsultasikan kembali kepada kami, Klik disini untuk konsultasi info produk dan tata cara pemesanan
Penerbitan PO kepada kami atau Penandatanganan Kontrak kesepakatan kerja sama
Kami akan menerbitkan Invoice Down Payment
Waktu Pekerjaan Dihitun Sejak down Payment diterima
Proses Fabrikasi Pekerjaan
Pengiriman barang
Instal, Testing & Comissioning
Training dan BAST
Penagihan dan pengajuan invoice pembayaran berdasarkan termin Pekerjaan atau sesuai kesepakatan kontrak / PO

 

 

 

 

Tips Memilih penyedia / kontraktor Waste Water / Water Treatment yang Tepat

Berikut kami sampaikan sedikit Tips Untuk menentukan Penyedia barang yang sesuai agar tidak terjadi kesalahan dalam memilih Penyedia.
Pastikan Anda Telah mempelajari produk yang ditawarkan
Pastikan Produk yang akan dibeli Telah sesuai dengan Kebutuhan
Jangan Ragu Untuk berkonsultasi atau meminta Brosur produk yang diperlukan
Pastikan Perusahaan yang dipilih Benar benar telah berpengalaman dan berdedikasi tinggi
Jangan Ragu untuk mengundang Survey dan mem presentasikannya
Pastikan Perusahaan yang dipilih memiliki kriteria, Low Cost Low Maintenance Cost dan Low Operational Cost
Pastikan penyedia memiliki kriteria 3 P,
Paling Pinter ( mengausai Produk dan masalah ) semua produk pasti ada perhitungan matematis sesuai kaidah teknis
Paling bagus design rancangan dan alur sistemnya
Paling Murah harga nya
Sesuaikan waktu penyelesaian yang tepat mulai dari pemesana pengiriman pemasangan dan selesai project agar scheedule anda tidak terganggu
Konsultasikan segala permasalahan Air limbah dan air bersih anda bersama kami klik disini

 

 

 

 

2 komentar untuk “Alur IPAL Rumah Sakit? Ini Dia Tahapan Tepatnya”

  1. Pingback: Alur ipal Puskesmas? Teknik pengolahan Sistem Limbah Cair Medis

  2. Pingback: Limbah Cair puskesmas Cara Pengelolaan dan teknik pengolahan Tepat

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top