Setiap pabrik atau ipal yang menggunakan sistem biologi pasti menggunakan aerator limbah untuk kebutuhan suplay udara. Aerator ini sangat diperlukan dan sifatnya penting sekali guna menjamin kelangsungan hidup bakteri. Bakteri atau mikroorganisme dalam pengolahan air limbah / Ipal diperlukan untuk menguraikan kandungan organik dalam limbah cair. Fungsi utama dari aerator limbah yaitu menghasilkan suplai udara. dan menciptakan kandungan oksigen terlarut dalam sistem pengolahan air limbah. Nilai DO sangat diperlukan dalam proses ipal. Jika Nilai DO rendah maka akan memicu tumbuhnya bakteri an aerobic karena proses denirifikasi akan terjadi. Disinilan letak pentingnya aerator limbah. Sementara Type bakteri yang diperlukan dalam proses biologi aerobic adalah bakteri yang hidup dengan adanya udara. Penggunaan aerator sifatnya wajib dalam unit ipal. Baik itu ipal industri, Ipal komunal, Ipal Domestik dan ipal untuk kebutuhan lainnya. Menurut pandangan kami sistem biologi aerobic masih merupakan sistem yang unggul dalam penerapan instalasi pengolahan air limbah.
Aerator Limbah Informasi jenis dan Type terbaik
Jenis Aerator limbah yang ada di pasaran.
Menurut pengalaman kami selama ini dalam penerapan proyek ipal ada 2 Jenis aerator limbah yang dipergunakan yaitu :
Jenis aerator dengan konsep air di udarakan.
Sesuai dengan namanya. aerator model ini menggunakan air sebagai benda yang bergerak dan udara sebagai medianya. Konsep kerjanya mesin propeler aerator akan melemparkan air ke udara bebas sehingga air bersentuhan langsung dengan udara. Lemparan atau percikan air tersebut akan mengikat oksigen didalam udara bebas. Sehingga ketika masuk kembali ke dalam air udara bebas tersebut akan menjadi oksigen terlarut di dalam air. Konsep seperti ini biasa dipergunakan untuk aerator di Tambak udang dan Model surface Aerator
BACA SELENGKAPNYA DISINI : Turbojet Surface Aerator Mesin Suplay Oksigen Terbaik Untuk Ipal
Jenis aerator dengan konsep udara di airkan
Konsep aerator limbah model ini kebalikan dari konsep aerator yang pertama. Jenis ini menggunakan udara sebagai pekerja dan air sebagai media penerimanya. Cara kerjanya baling baling moor akan berputar dengan kecepatan tinggi. Hingga Udara yang berada di luar air akan dihisap dan disemburkan kedalam air. Udara yang mengandung oksigen dan ditiupkan tersebut lah yang menyebabkan adanya oksigen bebas di dalam air. Type Ini sangat cocok digunakan untuk instalasi pengolahan air limbah / Ipal yang memiliki kedalaman tinggi. Model ini diadopsi oleh Turbojet Aerator.
Type aerator yang beredar di pasaran
Setelah jenis aerator limbah yang kita bahas tadi , berikut kami sampaikan Type aerator yang beredar di pasaran . Ada dua jenis type aerator limbah yang dijual yaitu :
Type Surface aerator
Aerator type surface merupakan aerator limbah yang kondisi mesin dan motor nya berada di permukaan air. Biasanya aerator type ini menggunakan pelampung untuk menopang berat mesin agar tetap mengapung. Penggunaan surface aerator menurut kami paling efisien karena sistem pemasangannya mudah serta perawatannya juga mudah. karena semua peralatan baik motor, mesin maupun pelampungnya dapat dengan mudah dilihat keberadaanya. Jika terjadi kendala pasti akan langsung diketahui penyebabnya. Toya Arta sejahtera merupakan pabrikan type Surface Aerator model ini. Ada dua produk utama nya. Yaitu Rapid Turbojet aerator ( RJA ) dan Rapid Surface Aerator ( RSA ) kedua model ini sama tangguhnya serta mumpuni dalam kinerjanya. Pemilihan type aerator harus tepat sesuai dengan penggunaannya.
BACA SELENGKAPNYA DISINI : Surface Jet Aerator
Type Submersible aerator
Untuk aerator limbah Type submersible, Semua motor dan mesin berada di dalam air. Udara yang dihasilkan mengambil dari udara bebas diatas dan akan disemburkan ke melalui mesin aerator limbah yang tercelup di dalam air. Pengguanan sistem aerator model ini harus sering dilakukan pemeriksaan. karena biasanya di dalam sistem pengolahan air limbah posisi bawah atau dasar kolam selalu dipenuhi dengan kotoran atau sampah. Jika sampah atau kotoran tersebut masuk ke dalam baling baling pompa dipastikan motor pompa akan sering terbakar.
Mengapa memilih Toya Arta Sejahtera Sebagai Mitra pengadaan Aerator Limbah Terbaik.
Mesin aerator telah terbukti dan teruji
Mesin aerator limbah buatan toya arta sejahtera telah terbukti dipasang di beberapa tempat. serta teruji kinerjanya yang awet dan tahan lama. Selain itu penggunaan material yang semua tersedia di dalam negeri membuat perawatan dan maintenance aerator kami menjadi mudah. Hal ini berlaku untuk produk kami baik turbojet aerator maupun surface aertator.
Perusahaan telah berpengalaman
Perusahaan kami telah berpengalaman selama 20 Tahun dalam membuat mesin aerator limbah ini. Pentingnya memilih perusahaan yang telah berpengalaman yaitu. untuk memastikan bahwa peralatan yang dibuat tersebut telah benar benar berkualitas. Aerator kami baik turbojet aerator maupun surface aerator telah banyak dipasang untuk kebutuhan industri / WWTP pabrik, Ipal Komunal, Ipal Rumah sakit, STP Gedung dan hotel serta unit Instalasi pengolahan air limbah lainnya.
Memiliki tenaga ahli yang berpengalaman dalam bidang pembuatan aerator limbah
Perusahan kami didukung olaeh tenaga ahli serta teknisi yang sudah berpengalaman dalam pembuatan aerator limbah. Hal iini untuk menjaga tingkat kualitas dari produk yang kami jual. Selain itu perusahaan kami juga akan memastikan Tingkat Kepresisan dalam pembuatan turbojet aerator maupun surface aerator toya arta sejahtera. Untuk tenaga teknis kami diberikan tugas menentukan design serta perhitungan yang matang mulai dari besaran lahan yang digunakan untuk proses aerasi. Kedalaman Bak. Jenis limbah cair yang akan diolah. Kapasitas debit air limbah. Dari data data inilah tim teknis kami akan menguji dan mempelajari serta menghitung. Berapa Daya aerator limbah yang dibutuhkan. Type aerator yang dipergunakan. serta banyaknya turbojet aerator atau surface aerator yang akan dipasang.
Jaminan garansi dan pengiriman tepat waktu
Layanan istimewa lainnya dari perusahaan kami yaitu pemberian garansi selama 2 tahun untuk semua produk aerator limbah kami. Garansi yang kami berikan meliputi garansi peralatan dari motor hingga mesin yang dipergunakan. serta garansi performa alat atau mesin turbojet aeartor atau surface aerator yang dipasang. Garansi ini mulai mesin aerator dipasang di lapangan dan telah beroperasi. Selain itu perusahaan kami juga menjamin ketepataan waktu dalam pengiriman. Lamanya proses fabrikasi ditentukan oleh berapa jumlah pesanan yang dibuat. Biasanya untuk produk turbojet aerator hanya memerlukan waktu 14 hari untuk proses produksinya. Sementara untuk type surface aerator membutuhkan waktu kurang lebih 60 hari.
Pastikan memilih produk aerator limbah dari perusahaan kami Toya Arta sejahtera. Kami menjamin keberhasilan sistem pengolahan air limbah anda. Segera hubungi Call Centre kami via telephone atau Kirimkan email kepada kami. atau Telp Kantor kami. Perusahaan kami juga melayani konsultasi seputar pengadaan , pembelian, Service, Pergantian sparepart melalui Fast response Via Whats Ap di nomor yang tertera di bawah ini. Anda dapat juga mengundang kami untuk survey ke lokasi pekerjaan rencana aerator limbah akan dipasang. Dengan senang hati kami akan mempresentasikan semua produk dan jasa layanan dari perusahaan kami.
Penutup.
Demikian Artikel mengenai aerator limbah ini kami sampaikan, semoga dapat memberikan informasi terbaik buat pembaca semuanya. Jika Artikel ini dapat mendatangkan manfaat yang baik silahkan di share kepada rekan lainnya yang membutuhkan. demi kemajuan ilmu pengetahuan bersama.
Baca Artikel kami lainnya
Pengadaan Ipal Informasi Untuk Kontraktor Rekanan Daerah
Ipa Baja Murah Solusi Air Bersih Untuk Indonesia
Panel Tank Murah Solusi Penampungan Air Gedung Bertingkat
Pengadaan Ipa Baja Informasi dan Spesifikasi Teknis
Rekomendasi Perusahaan Fabrikator Aerator Limbah Terbaik
Toya Arta Sejahtera
Turbojet & Surface Aerator murah dan berkualitas
Website : www.toyaartasejahtera.net
Telp :+62 21 83716924
Email : toyaartasejahtera@gmail.com
Fast Reponse Call : +62 812 180 34606
[table id=1 /]
[table id=2 /]
[table id=3 /]
Pingback: Aerasi Adalah Solusi Sistem Proses Sewage Treatment Plant IPAL
Pingback: Aerator Fungsi - Toya Arta Sejahtera